Sasaran & Strategi

Sasaran dan strategi pencapaian program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Yapis Papua Jayapura, sebagai berikut :

Visi Misi Tujuan dan Sasaran PS

  1. Melaksanakan evaluasi pemahaman VMTS kepada civitas akademika dan stakeholder dan pengguna.
  2. Menyusun Rencana Tindak Lanjut berdasarkan hasil evaluasi dan melaksanakannya

Tata Pamong, Tata kelola dan kerjasama

  1. Memperluas kerjasama dan memperbanyak bentuk kegiatan kerja sama guna memperkuat UPPS dan Program Studi.
  2. Penerapan revolusi 4.0 dalam berbagai sistem tata kelola UPPS dan Program Studi.
  3. Optimalisasi kapasitas SDM dalam tata Kelola UPPS dan PS.

Mahasiswa

  1. Meningkatkan kerjasama dan memperluas jejaring dengan stakeholder yang dapat memperkaya skill dan pengalaman mahasiswa dan calon lulusan.
  2. Melakukan terobosan dengan merancang system kredit poin mahasiswa untuk menambah semangat mahasiswa meraih prestasi dan sekaligus meningkatkan skill dan pengalaman

SDM

  1. Memfasilitasi Dosen untuk publish hasil risetnya pada jurnal yang terakreditasi baik nasional maupun internasional.
  2. Memberikan kesempatan kepada dosen untuk pengurusan sertifikasi dosen.
  3. Memfasilitasi Peningkatan pendidikan dosen Tetap sesuai bidang keahliannya dengan kompetensi Program Studi.

Keuangan dan Sarana Prasarana

  1. Meningkatkan pemanfaatan teknologi informasi dalam tata kelola akademik, keuangan, ketenagaan, dan sarana prasarana.
  2. Meningkatkan pemeliharaan sarana dan prasarana yang ada dilingkup UPPS dan Program Studi.
  3. Melengkapi fasilitas sarana dan prasarana laboratorium sebagai penunjang dalam proses peningkatan skil mahasiswa dibidang praktek mengajar.
  4. Mengoptimalkan Dana Operasional UPPS dan Program Studi sesuai kebutuhan.
  5. Menambah Pendapatan dari unit/lembaga bisnis Program Studi.

Pendidikan

  1. Memperluas jaringan di tingkat local serta maupun nasional dan menyesuikan kemampuan mahasiswa dengan kebutuhan stakeholder local maupun nasional
  2. Meningkatkan kemampuan mahasiswa, tenaga pendidik dan kependidikan agar dapat bersaing di tingkat baik ditingkat local maupun nasional.

Penelitian

  1. Meningkatkan jumlah HKI dari local menuju nasional dari hasil penelitian
  2. Dari HKI yang ada bisa dilanjutkan pada pematenan
  3. Memotivasi para dosen dengan mempublikasi hasil penelitian melalui oral presentation dan proceeding
  4. Memotivasi para peneliti meningkatkan kualitas publikasi penelitian di jurnal terakreditasi nasional dengan memberikan reward

Pengabdian

  1. Para dosen perlu dilakukan workshop pendampingan PkM dalam mendapatkan hibah PkM
  2. Meningkatkan jumlah HKI dari local menuju nasional dari hasil PkM

UNIYAP News & Events

Keluarga Wajib Berperan Meningkatkan Kualitas Pendidikan Anak 02 Juli 2024

JAYAPURA Pelaksana Tugas Asisten bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Provinsi Papua, Yohanes Walilo mengatakan upaya meningkatkan kualitas Pendidikan anak tak saja menjadi tugas pemerintah. Sebaliknya, keluarga menjadi pihak yang memiliki peranan terpenting dalam menumbuhkembangkan kualitas Pendidikan anak. Hal demikian karena tugas pemerintah daerah lebih kepada menyiapkan saranan........ Selengkapnya

UNIYAP Testimonial

UNIYAP Media

HIGHLIGHT - UNIVERSITAS YAPIS PAPUA
AFTER MOVIE PKKMB UNIYAP 2023
Profil Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UNIVERSITAS YAPIS PAPUA